Apakah Si Kecil menjadi kesulitan meminum susu sapi karena alergi terhadap protein susu tersebut? Dalam situasi ini, ia tetap dapat meminum susu soya yang nutrisinya juga sama besarnya dengan susu sapi. Yuk, Bunda, simak rekomendasi susu soya yang bagus untuk bayi alergi di sini.
Mengapa Memilih Susu Soya untuk Bayi Alergi?
Berikut ini merupakan alasan umum untuk memberikan minuman ini kepada anak-anak penderita alergi susu sapi.
Sumber Protein
Susu soya mengandung protein berkualitas dalam jumlah tinggi, dan memberikan manfaat besar bagi kesehatan Si Kecil. Manfaat tersebut antara lain:
- Memberikan energi bagi tubuh
- Membangun sel-sel untuk pertumbuhan seluruh organ-organ tubuh
- Melindungi dari penyakit jantung, kanker, dan bermacam-macam penyakit kronik
Kandungan Nutrisi Lengkap
Terdapat banyak nutrisi di dalamnya, antara lain:
- Asam amino esensial, dengan jumlah sebanyak 9 buah, yang jauh lebih banyak daripada jumlah asam amino esensial pada susu nabati lainnya
- Kalsium, untuk membantu pertumbuhan tulang dan gigi
- Vitamin B, untuk mendukung tubuh agar dapat menjalankan metabolisme dengan normal
- Vitamin A, untuk mendukung kesehatan mata
- Vitamin D, untuk membantu penyerapan kalsium dalam tubuh
Menjaga Kesehatan Sistem Pencernaan
Susu soya dapat menjaga pencernaan tetap lancar, karena terbuat dari protein kedelai. Protein ini jarang sekali menimbulkan reaksi alergi (seperti kolik, kembung, atau sulit buang air besar). Efeknya, protein ini menjadi lebih mudah dicerna karena lebih gampang diterima oleh tubuh Si Kecil.
Susu ini juga lebih mampu melancarkan pencernaan karena mengandung serat. Serat ini memperlancar pergerakan usus, sehingga mengurangi kejadian sembelit pada bayi-bayi yang sebelumnya sembelit karena susu sapi.
Serat tersebut juga membantu menjaga bakteri-bakteri baik dalam usus agar selalu mempertahankan kelancaran kerja usus ini.
Susu Soya yang Bagus untuk Anak Alergi 1-3 Tahun
Untuk Si Kecil berusia 1-3 tahun dengan alergi susu sapi, Bunda dapat memilih Morinaga Chil Kid Soya MoriCare+ Triple Bifidus. Produk pertumbuhan ini diformulasikan khusus untuk memenuhi kebutuhan nutrisinya.
Kandungan dan Manfaatnya
Formula Disempurnakan
Morinaga Chil Kid Soya MoriCare+ Triple Bifidus dirancang khusus dengan formula yang telah disempurnakan untuk memenuhi kebutuhan nutrisi anak usia 1-3 tahun penderita alergi. Formula ini memberikan nutrisi penting sesuai kebutuhan Si Kecil pada tahap pertumbuhan.
DHA dan Omega 3 & 6
DHA merupakan nutrisi penting untuk perkembangan otak dan mata. Produk ini mengandung DHA serta omega 3 dan 6 untuk membantu mendukung perkembangan kognitif dan visual Si Kecil.
Tinggi Protein Soya
Produk ini mengandung tinggi protein soya, yang merupakan sumber protein nabati berkualitas tinggi. Protein merupakan bahan penting untuk membangun otot dan jaringan tubuh anak dalam fase pertumbuhan.
Sinbiotik (Triple Bifidus + Serat FOS)
Inovasi unggulan dari Morinaga Research Center Japan adalah sinergi nutrisi antara faktor Kecerdasan Multitalenta, Pertahanan Tubuh Ganda, dan Tumbuh Kembang Optimal. Terdapat pula SINBIOTIK, yaitu kombinasi probiotik triple bifidus dan prebiotik serat FOS. Kombinasi ini membantu mendukung daya tahan tubuh, menjaga keseimbangan mikroflora usus, dan meningkatkan kualitas sistem pencernaan.
Bebas dari Susu Sapi
Salah satu aspek penting dari minuman ini adalah bebas dari protein susu sapi. Ini berarti Si Kecil yang alergi dapat mengonsumsinya dengan aman.
Dalam memilih sumber nutrisi yang tepat bagi Si Kecil usia 1-3 tahun dengan alergi, Morinaga Chil Kid Soya MoriCare+ Triple Bifidus adalah pilihan ideal. Dengan kandungan protein soya berkualitas, DHA, serat FOS, dan sinbiotik, produk ini menghadirkan nutrisi lengkap yang tidak hanya mendukung pertumbuhan optimal tetapi juga menjaga kesehatan sistem pencernaan.
Yuk, cari tahu khasiat dan nutrisi lengkapnya di sini: Morinaga Chil Kid Soya MoriCare+ Triple Bifidus.
Susu Soya yang Bagus untuk Anak Alergi 3-12 Tahun
Anak dalam usia 3-12 tahun mengalami fase pertumbuhan dan perkembangan yang kritis. Karena itu, Bunda dapat memberikannya Morinaga Chil School Soya MoriCare+ Triple Bifidus, susu pertumbuhan yang diformulasikan khusus untuk anak-anak yang berusia antara 3-12 tahun dan masih mengalami alergi.
Kandungan dan Manfaat Morinaga Chil School Soya MoriCare+ Triple Bifidus
Isolat Protein Soya Berkualitas
Susu ini merupakan susu pertumbuhan yang menggunakan isolat protein soya bermutu tinggi.
DHA dan Omega 3 & 6
Produk ini mengandung DHA dan omega 3 & 6 yang berperan penting dalam mendukung perkembangan kognitifnya yang semakin pesat, serta kesehatan jantungnya.
Zat Besi Tinggi
Kandungan zat besi yang lebih tinggi dalam produk ini berperan penting dalam membantu transportasi oksigen ke seluruh tubuh. Zat besi merupakan nutrisi kunci untuk mencegah anemia dan menjaga energi anak.
Sinbiotik (Triple Bifidus + Serat FOS)
Chil School Soya MoriCare+ Triple Bifidus juga dilengkapi dengan SINBIOTIK, seperti halnya Morinaga Chil Kid Soya MoriCare+ Triple Bidifus.
Bebas dari Susu Sapi
Produk ini juga tidak mengandung protein dari susu sapi.
Dengan demikian, Morinaga Chil School Soya MoriCare+ Triple Bifidus adalah pilihan cerdas untuk Si Kecil usia 3-12 tahun yang memiliki alergi. Dengan isolat protein kedelai berkualitas, DHA, lebih tinggi zat besi, dan sinbiotik, produk ini mendukung perkembangan kognitif, kesehatan jantung, serta keseimbangan mikroflora usus anak.
Yuk, cari tahu lebih banayk tentang produknya di sini: Morinaga Chil School Soya MoriCare+ Triple Bifidus.